ITB Kukuhkan Rektor Baru, Mendikti Saintek Dorong Transformasi dan Kepemimpinan Berbasis Inovasi

Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi, Prof. Satryo Soemantri Brodjonegoro menyampaikan sambutan saat pelantikan Rektor ITB periode 2025-2030 di Aula Barat ITB Kampus Ganesha, Senin (20/01/2025).BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar pelantikan Rektor ITB periode 2025-2030 di Aula Barat ITB Kampus Ganesha,...

21 Januari 2025

Pj Gubernur Jabar Harap Prof. Tatacipta Dirgantara Bawa ITB Jadi Kampus Kelas Dunia

BANDUNG, itb.ac.id — Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara, M.T. resmi dilantik sebagai Rektor Institut Teknologi Bandung (ITB) periode 2025-2030, Senin (20/1/2025). Acara ini dihadiri Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin yang menyampaikan harapan besar terhadap kepemimpinan baru ITB. Beliau optimistis di bawah kepemimpinan Prof. Tata ITB...

21 Januari 2025

Prof. Tatacipta Dirgantara Resmi Dilantik sebagai Rektor ITB Periode 2025-2030

Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara, M.T. dilantik sebagai Rektor ITB Periode 2025-2030 melalui Sidang Terbuka MWA ITB di Aula Barat, ITB Kampus Ganesha, Senin (20/1/2025). BANDUNG, itb.ac.id - Ketua Majelis Wali Amanat Institut Teknologi Bandung (MWA ITB) Budi Gunadi Sadikin melantik Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara, M.T. sebagai Rektor...

20 Januari 2025

MWA ITB Tetapkan 10 Bakal Calon Rektor ITB 2025-2030

JAKARTA, itb.ac.id - Proses pemilihan Rektor Institut Teknologi Bandung akan memasuki tahap 3. Setelah penutupan pendaftaran peserta pada tanggal 30 September 2024, Search Committee melaporkan proses pendaftaran dan verifikasi kepada Majelis Wali Amanat (MWA) dalam sidang pleno MWA ITB tanggal 7 Oktober 2024. Hasil rapat pleno MWA tersebut...

28 Oktober 2024