Tengah Dikaji Pemerintah, Apa itu Family Office dan Benefitnya bagi Indonesia?

Dok Humas ITB/ Bashravie ThamrinBagi sebagian orang, mengelola keuangan pribadi saja dapat menjadi sebuah tantangan tersendiri. Terlebih, jika kita berbicara mengenai keluarga dengan kekayaan yang berlimpah, atau yang sering kita sebut dengan crazy rich.Di sinilah peran family office menjadi dibutuhkan. Sebagai informasi, family office adalah...

8 Juli 2024

Menyingkap Dunia RNA: Peran Pentingnya dalam Biologi dan Perkembangan Terbaru

BANDUNG, itb.ac.id - Program Studi Magister Bioteknologi, Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati, Institut Teknologi Bandung (SITH ITB) menyelenggarakan seri diskusi keempat dalam rangkaian acara Biotech Fair 2024. Kali ini, acara bertajuk "RNA Biology" menghadirkan pembicara terkemuka, Prof. Tamas Dalmay dari University of East Anglia, United Kingdom,...

8 Juli 2024

Seminar Pariwisata Hayati Berkelanjutan: Ekowisata, Strategi Perkuat Rantai Nilai Pelestarian

BANDUNG, itb.ac.id - Program Magister Biomanajemen, Sekolah Ilmu Teknologi Hayati (SITH) dan Program Magister Perencanaan Kepariwisataan, Sekolah Arsitektur, Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK) Institut Teknologi Bandung (ITB) menyelenggarakan “Seminar Program Multidisiplin Pariwisata Hayati Berkelanjutan”, secara bauran, di Ruang...

8 Juli 2024

Ketua Senat Akademik ITB Menyerukan Pentingnya Humaniora dalam Pendidikan Tinggi Teknik

BANDUNG, itb.ac.id – Ketua Senat Akademik Institut Teknologi Bandung (ITB), Prof. Edy Tri Baskoro, M.Sc., Ph.D., menyerukan pentingnya pengintegrasian humaniora dalam pendidikan tinggi teknik. Hal itu disampaikannya dalam sambutan Peringatan 104 Tahun Pendidikan Tinggi Teknik di Indonesia yang diselenggarakan di Aula Barat, ITB Kampus Ganesha,...

4 Juli 2024

Pengumuman Hasil Seleksi Mandiri ITB 2024 Diundur

BANDUNG, itb.ac.id - Pengumuman hasil dan kelulusan Seleksi Mandiri ITB (SM ITB) tahun 2024 yang sedianya akan dilaksanakan pada Jumat (28/6/2024), diundur menjadi hari Minggu (30/6/2024), pukul 15.00 WIB. Peserta SM ITB dapat mengakses pengumuman hasil seleksi mandiri di laman https://admission.itb.ac.id/seleksi-mandiri/ dengan menggunakan...

28 Juni 2024

Beasiswa GTA dan GEM untuk Mahasiswa Pascasarjana ITB

BANDUNG, itb.ac.id – Institut Teknologi Bandung (ITB) menyelenggarakan webinar informasi beasiswa pascasarjana secara daring melalui kanal Youtube Graduate School ITB, Sabtu (8/6/2024). Webinar ini bertujuan memberikan informasi dan panduan kepada calon mahasiswa program pascasarjana ITB mengenai berbagai beasiswa yang tersedia, baik dari...

27 Juni 2024

ITB Raih Rata-rata UTBK Tertinggi dalam SNBT 2024

BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) meraih rata-rata UTBK tertinggi dalam penerimaan Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2024.Ketua Panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2024 Prof. Ganefri, Ph.D., mengatakan ITB menjadi perguruan tinggi negeri (PTN) yang mendapatkan rata-rata UTBK tertinggi dengan nilai...

13 Juni 2024