Kembangkan Inovasi AI di Eksplorasi Mineral, Tim ITB Terima Penghargaan dari Pemerintah India

Tim Rock Lens ITB berprestasi dalam ajang Hackathon for Innovative Mineral Hunt Technique, Minggu (19/1/2025). (Dok. Tim Rock Lens)BANDUNG, itb.ac.id - Tim Rock Lens dari Institut Teknologi Bandung (ITB) berhasil menorehkan prestasi di ajang Hackathon for Innovative Mineral Hunt Technique 2024 yang diselenggarakan oleh Geological Survey of India...

11 Februari 2025

Pramoda Prabaswara Raih Beasiswa Future Research Talent (FRT) 2024 di Australian National University

Dida berfoto di depan Australian National University (Dok. Pribadi) BANDUNG, itb.ac.id — Pramoda Prabaswara, mahasiswa Teknik Fisika, Fakultas Teknologi Industri (FTI) Institut Teknologi Bandung (ITB) angkatan 2021, mencetak prestasi membanggakan dengan terpilih sebagai salah seorang penerima beasiswa Future Research Talent (FRT)...

10 Februari 2025

Tim Mahasiswa ITB Juara Pertama International Paper Competition TECHTONIC UI 2024

BANDUNG, itb.ac.id - Mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) yang tergabung dalam "Tim Tambah ke Favorit" tampil gemilang pada TECHTONIC UI 2024 International Paper Competition, yang diselenggarakan oleh IEEE Student Batch Universitas Indonesia, Sabtu (23/11/2024).Tim ini terdiri atas Bennaya Jonathan Raja Partogi Siagian (Teknik Elektro,...

24 Januari 2025

Mico Armanda, Mahasiswa Teknik Pertambangan ITB Raih Penghargaan Internasional di Jepang

Mico Armanda (kiri) mendapatkan penghargaan best paper yang diserahkan oleh Prof. Yasuhiro Fujimatsu, chair of CINEST (kanan) di kampus Kyushu University, Fukuoka, Jepang, Jumat (29/11/2024) (ITB/Dr.Eng. Ir Firly Rachmaditya Baskoro, S.T., M.T.)BANDUNG, itb.ac.id - Mico Armanda, mahasiswa Teknik Pertambangan ITB, meraih penghargaan Best Paper di...

16 Januari 2025

Mahasiswa Teknik Informatika ITB Raih Best Video Game di Hack Western 11 Kanada

Fatih pada kompetisi Hack Western 11, Kanada. (Dok. Pribadi) BANDUNG, itb.ac.id - Fatih Nararya NRI, mahasiswa Teknik Informatika, Institut Teknologi Bandung (ITB) yang tengah mengikuti program IISMA ke University of Toronto di Toronto, Kanada, berhasil meraih kemenangan pada kategori Video Game di Hack Western 11, salah satu hackathon...

3 Januari 2025

Farhanah Arifah, Awardee IISMA 2023 Raih Penghargaan Mahasiswa dengan Prestasi dan Dampak Internasional Terbaik pada Anugerah Diktisaintek 2024

Farhanah dan rekan internasionalnya dalam Indonesia Cultural Event di Irlandia.BANDUNG, itb.ac.id - Farhanah Arifah, mahasiswa Seni Rupa ITB angkatan 2021 mencatatkan prestasi gemilang di kancah internasional. Sebagai penerima program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) 2023, dia berhasil mewakili Indonesia di University...

12 Desember 2024

Green It to Beat the Heat: Prestasi Mahasiswa FSRD ITB dalam Lomba Poster Internasional Lo Kreatif

BANDUNG, itb.ac.id — Tiga mahasiswa Desain Komunikasi Visual Institut Teknologi Bandung meraih juara 2 dalam lomba poster internasional dalam rangkaian acara Lomba Nasional Kreativitas Mahasiswa (Lo Kreatif). Mereka adalah Lentya Permata Sari Arya Pati, Nurul Ulhaq Hidayah, dan Ignatius Andrew Wiradwinata.Kegiatan ini diselenggarakan oleh...

10 Desember 2024