#Prestasi
Tim Mahasiswa ITB Juara 2 GEMASTIK dengan Sistem Smart Healthcare Berbasis IoT untuk Ambulans
3 Desember 2024Tim NEGCR ITB Sabet Juara 3 Lomba Infografis Tingkat Provinsi Jabar, Usung Konsep Baru untuk KSP Kertajati
3 Desember 2024Bawakan Keahlian Interpretasi Seismik, Tim Penjelajah Bumi dari ITB Jadi Champion SIC GEOSPHERE 2024
3 Desember 2024
Rumuskan Solusi Berbasis Teknologi, 3 Mahasiswa ITB Juara 2 Gemastik XVII 2024
Tim FansPakYB menerima penghargaan Juara 2 Divisi Kota Cerdas, Gemastik XVII, di Universitas Negeri Semarang, Rabu (25/9/2024). (Dok. Tim FansPakYB)SEMARANG, itb.ac.id - Tiga mahasiswa Sistem dan Teknologi Informasi Institut Teknologi Bandung (ITB) 2021 meraih Juara 2 Divisi Kota Cerdas dalam Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi...
3 Desember 2024
Dosen dan Alumni FTSL ITB Raih Penghargaan Best Paper pada Seminar Nasional Bendungan Besar 2024
YOGYAKARTA, itb.ac.id—Dosen dan alumni Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan (FTSL) Institut Teknologi Bandung (ITB) meraih penghargaan Best Paper pada Seminar Nasional Bendungan Besar yang digelar pada 15–17 November 2024 di Gelanggang Inovasi dan Kreativitas (GIK), Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. Seminar ini diselenggarakan oleh...
2 Desember 2024
Prestasi Tim ITB di LKTI Nasional Landformation 2024: Juara Harapan 1 dengan Inovasi Pertanian Berbasis IoT
Rifki Fariz Harabi, Mohammad Nur Nobi Kamosa, dan Kania Randhani Iskandar, meraih Juara Harapan 1 dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Keprofesian Ilmu Tanah dan Sumber Daya Lahan Universitas Padjajaran.JATINANGOR, itb.ac.id - Tiga mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB), Rifki Fariz Harabi, Mohammad Nur Nobi...
2 Desember 2024Mahasiswa ITB Juara 1 Lomba Poster Tingkat Nasional di Mental Health Festival UNY 2024
BANDUNG, itb.ac.id – Mahasiswa Program Studi Desain Interior, Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Teknologi Bandung (FSRD ITB), Dilpa Nur Saputra, menjadi juara 1 dalam kompetisi poster tingkat nasional yang diselenggarakan Kementerian Kesehatan Mental Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (BEM KM UNY).Acara bertema...
2 Desember 2024
Inovasi Pupuk Ramah Lingkungan, 2 Mahasiswa SITH ITB Raih Juara 3 di POISE UGM 2024
Hasya dan Wynona meraih Juara 3 pada kompetisi Process Engineering Series of Events (POISE) yang diselenggarakan oleh Universitas Gadjah Mada (Dok. Hasya & Wynona)JATINANGOR, itb.ac.id - Dua mahasiswa Rekayasa Pertanian Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati Institut Teknologi Bandung (SITH ITB), Hasya Atqiya dan Wynona Maisan Athaya berhasil...
2 Desember 2024
Tim KeChEtrum ITB Cetak Prestasi, Kembangkan Baterai Hibrida Unggul
BANDUNG, itb.ac.id - Tim KeChEtrum dari Institut Teknologi Bandung (ITB) berhasil mendapatkan juara 2 di Pitching Day Final CHEMICATION 2024 pada Sabtu (2/11/2024). Mengusung tema Energy Competition, kompetisi ini memiliki 4 sub-bahasan (hilirisasi, food estate, renewable energy, dan waste technology) untuk mendorong para mahasiswa lebih terbuka...
29 November 2024Orasi Ilmiah Prof. Tommy Apriantono: Peran Ilmu Keolahragaan terhadap Olahraga Kesehatan, Olahraga Prestasi, dan Injury Preventif pada Olahraga Bulutangkis dan Sepak Bola
BANDUNG, itb.ac.id - Prof. Drs. Tommy Apriantono, M.Sc., Ph.D., salah seorang guru besar dari Kelompok Keahlian Ilmu Keolahragaan Sekolah Farmasi, Institut Teknologi Bandung (SF ITB) menyampaikan orasi ilmiah berjudul “Peran Ilmu Keolahragaan terhadap Olahraga Kesehatan, Olahraga Prestasi dan Injury Preventif pada Olahraga Bulutangkis dan Sepak...
29 November 2024