Pj Gubernur Jabar Harap Prof. Tatacipta Dirgantara Bawa ITB Jadi Kampus Kelas Dunia

BANDUNG, itb.ac.id — Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara, M.T. resmi dilantik sebagai Rektor Institut Teknologi Bandung (ITB) periode 2025-2030, Senin (20/1/2025). Acara ini dihadiri Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin yang menyampaikan harapan besar terhadap kepemimpinan baru ITB. Beliau optimistis di bawah kepemimpinan Prof. Tata ITB...

21 Januari 2025

Bioinformatics Expo 2025: Dorong Pengembangan Inovasi Berbasis Bioinformatika

Salah satu perwakilan tim dari prodi Biologi yang sedang melakukan pitching karya posternya di depan para stakeholder dan juri. (Dok.Reporter Humas ITB/Dina Avanza Mardiana) BANDUNG, itb.ac.id - Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati Institut Teknologi Bandung (SITH ITB) menggelar Bioinformatics Expo 2025 yang mengusung tema “Unlocking...

16 Januari 2025

Mico Armanda, Mahasiswa Teknik Pertambangan ITB Raih Penghargaan Internasional di Jepang

Mico Armanda (kiri) mendapatkan penghargaan best paper yang diserahkan oleh Prof. Yasuhiro Fujimatsu, chair of CINEST (kanan) di kampus Kyushu University, Fukuoka, Jepang, Jumat (29/11/2024) (ITB/Dr.Eng. Ir Firly Rachmaditya Baskoro, S.T., M.T.)BANDUNG, itb.ac.id - Mico Armanda, mahasiswa Teknik Pertambangan ITB, meraih penghargaan Best Paper di...

16 Januari 2025

HMS ITB Resmi Luncurkan Website HMS Fundation, Permudah Akses Beasiswa

BANDUNG, itb.ac.id - Himpunan Mahasiswa Sipil Institut Teknologi Bandung (HMS ITB) mengadakan sosialisasi penggunaan website HMS Fundation di Ruangan ALSI, Gedung Sipil ITB pada Rabu (4/12/2024). Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa Himpunan Mahasiswa Sipil ITB dan para alumni yang memberikan dukungan finansial.Wakil Ketua Bidang Internal HMS ITB,...

15 Januari 2025

SITH ITB Gelar Bioinformatics Expo 2025: Jembatan Inovasi dan Penelitian Berbasis Genom

Sesi Kuliah tamu bersama Adi Pancoro Ph.D., dalam Bioinformatics Expo 2025. (Dok.Reporter Humas ITB/Dina Avanza Mardiana)BANDUNG, itb.ac.id - Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati Institut Teknologi Bandung (SITH ITB) menggelar Bioinformatics Expo 2025 yang mengusung tema “Unlocking Biological Insights through Bioinformatics: Bridging...

15 Januari 2025

Kunjungan Dubes Palestina dan An Najah University: Bahas Kolaborasi dalam Pendidikan dan Sains

BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) menerima kunjungan dari Duta Besar Palestina serta An Najah National University, pada Selasa (14/1/2025) di Ruang Rapim A, Gedung Rektorat ITB, Jalan Tamansari Bandung. Pertemuan ini menjadi momentum penting guna mempererat hubungan kerja sama antara kedua institusi, khususnya dalam bidang...

14 Januari 2025

Biospark SITH ITB: Seminar Strategi Komersialisasi Produk Inovatif, Hubungkan Hasil Riset dengan Industri

Penyerahan cendera mata dari Dekan SITH, Prof. Endah Sulistyawati, Ph.D. (kedua dari kanan) kepada para pembicara sesi seminar, Jumat (1/11/2024). (Dok. Ahmad Fauzi) BANDUNG, itb.ac.id — Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati, Institut Teknologi Bandung (SITH ITB) mengadakan seminar bertajuk “Strategi Komersialisasi Produk Inovatif...

7 Januari 2025