Inovasi Strategi Marketing, 3 Mahasiswa ITB Juara 1 PEAKathon Nasional dan Wakili Indonesia di Tingkat Global

Dari kiri: Benedicta Evangelia, Alysia Makmur, dan Labora Lestaria Purba menjadi juara pertama dalam lomba PEAKathon 2024. (Dok. Instagram P&G Indonesia) BANDUNG, itb.ac.id – Tim Mahasiswa Fakultas Teknologi Industri Institut Teknologi Bandung (FTI ITB) meraih juara pertama kompetisi PEAKathon 2024 tingkat nasional. Dengan prestasi...

9 April 2025

ITB Gelar Open House Idulfitri 1 Syawal 1446 H, Pererat Kebersamaan Sivitas Akademika

Rektor ITB Prof. Dr. Ir. Tatacipta Dirgantara, M.T. memberikan sambutan saat Open House Idulfitri 1 Syawal 1446 H di Wisma Rektor ITB, Senin (31/3/2025). BANDUNG, itb.ac.id — Dalam suasana penuh kebersamaan dan kehangatan Idulfitri 1446 H, Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar acara Open House yang dihadiri mahasiswa, dosen, dan...

9 April 2025

Fasilitasi Warga Setempat dan Mahasiswa Rantau, ITB Gelar Salat Idulfitri 1446 H

Suasana salat idulfitri 1446 H di lapangan Campus Center, ITB Kampus Ganesha. BANDUNG, itb.ac.id - Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar Salat Idulfitri 1445 H di Lapangan Campus Center, ITB Kampus Ganesha, Senin (31/3/2025). Bekerja sama dengan panitia P3RI Masjid Salman ITB, Salat Id berlangsung dengan tertib dan khidmat....

8 April 2025

AAPG ITB Terbitkan “AAPG Book of Champion”, Panduan Sukses dalam Kompetisi Geologi Migas

Dok. Instagram @aapgitbBANDUNG, itb.ac.id – American Association of Petroleum Geologists (AAPG) Institut Teknologi Bandung (ITB) resmi meluncurkan “AAPG Book of Champions”, sebuah buku yang menjadi panduan utama bagi mahasiswa yang ingin berprestasi dalam kompetisi geologi migas, Selasa (25/3/2025). Buku ini merupakan koleksi yang berisi...

8 April 2025

Fokus Mitigasi Karbon, Tim Ophiucus ITB Raih Prestasi di Smart Competition Energy Innovation 2025

Tim Ophiucus Institut Teknologi Bandung (ITB) raih Juara 2 pada Smart Competition yang diselenggarakan oleh Ikatan Ahli Teknik Perminyakan Indonesia SM ITB pada Tahun 2025 (Dok. Tim Ophiucus) BANDUNG, itb.ac.id – Mahasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB) kembali menorehkan prestasi melalui ajang kompetisi bergengsi yang menguji wawasan dan...

8 April 2025

SEMAT ITB Bahas Masa Depan Energi: Eksperimen Petrologi untuk Supercritical Geotermal dan Penangkapan Karbon

BANDUNG, itb.ac.id - Program Studi Teknik Geologi, Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Institut Teknologi Bandung (FITB ITB) bersama Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI) dan Tohoku University mengadakan Seminar Jumat (SEMAT) di Ruang Hilmi Panigoro, Gedung Teknik Geologi, ITB Kampus Ganesha, Jumat (28/02/2025). Pada kesempatan ini, SEMAT...

8 April 2025

Tim Pengabdian Masyarakat KK Kimia Analitik FMIPA ITB Beri Pelatihan Kimia Lingkungan dan Safety Laboratorium untuk Siswa SMAN 5 Cilegon, Banten

BANTEN, itb.ac.id - Tim pengabdian masyarakat Kelompok Keilmuan Kimia Analitik, Program Studi Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Institut Teknologi Bandung (FMIPA ITB), bekerja sama dengan PT. Karya Nadiso Utama melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat kolaboratif, Jumat (14/2/2025) di SMAN 5 Cilegon, Kota Cilegon, Banten....

8 April 2025